Minggu, 06 Februari 2011

MENYELAMATKAN LINGKUNGAN

    
Bahaya pembuangan limbah industri seperti industri minyak bumi yang dibuang ke sungai atau laut akan membahayakan ekosistem atau biota yang hidup di dalamnya. Salah satu penyelamatan lingkungan dari bahaya limbah industri dengan mengolah kembali limbah air tersebu. Air terproduksi adalah buangan kegiatan pertambangan minyak bumi yang mengandung komponen minyak dan logamyang bila dibuang ke lingkungan secara langsung dapat merusak lingkungan. Salah satu teknik untuk mengolah air terproduksi pengeboran minyak bumi adalah biodegradasi dan biofiltrasi. Biodegradasi akan menguraikan unsur minyak mentah menjadi senyawa air dan karbondioksida dengan cara penambahan bakteri. Biofiltrasi akan mengkelat unsur logam berat Hg dalam air teroroduksi dengan penambahan khitosan.
Mungkin dengan hal tersebut dapat mengurangi pencemaran air sungai atau laut oleh limbah undustri minyak bumi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar